virtual area network

Kelompok 4
Nama Rossy Komala Sari
Kelas xi tkj 2

Visual LAN
Pengertian vlan
Virtual LAN atau yang disingkat VLAN adalah sebuah protokol yang memungkinkan pembuatan beberapa jaringan dalam satu segmen jaringan yang sama.

Type koneksi vlan
Tipe dari koneksi VLAN terbagi menjadi 3 diantaranya :
  1. Access Link yakni Koneksi VLAN ke perangkat komputer (PC)
  2. Trunk Link yakni Koneksi VLAN yang menghubungkan switch dengan switch
  3. Hybrid Link yaknik koneksi yang terdiri dari Access Link dan Trunk Link.
Fungsi vlan pada jaringan komputer
Fungsi Virtual Local Area Network (VLAN) pada jaringan komputer adalah untuk memberikan metode pada jaringan yang dapat membagi jaringan fisik menjadi beberapa domain siaran. Domain broadcast ini biasanya batas subnet IP. 

Jenis-jenis vlan
  1. VLAN default adalah VLAN sejak sakelar dinyalakan pertama kali. Selama konfigurasi, semua port switch disertakan dalam VLAN standar dan dapat dihubungkan ke setiap port. Di Cisco, VLAN default adalah VLAN.
  2. Data VLAN adalah VLAN yang hanya mengatur lalu lintas data di VLAN.
  3. VLAN asli adalah VLAN yang dikembalikan ke port jika tidak ada di bagasi dan tidak memiliki tag.
  4. VLAN Suara adalah VLAN yang mendukung VoIP dan dirancang khusus untuk komunikasi data suara dalam VLAN.
  5. Management VLAN adalah VLAN yang dikonfigurasi untuk sakelar manajemen.
Range vlan
Range nomor VLAN atau VLAN ID yaitu antara 1 - 4094. Akan tetapi ada beberapa aturan yang berlaku Seperti:
  • VLAN 1 : Default VLAN.
    Jika suatu port tidak dikonfigurasi VLAN, maka VLAN ID-nya adalah 1. Kita bisa menggunakannya tetapi tidak bisa mengubah dan menghapus VLAN 1.
  • Range VLAN 2-1005 : Normal VLAN. VLAN yang umum digunakan, kita bisa membuat, mengubah, dan menghapus.
  • Range VLAN 1006-4094 : Extended VLAN.
    Kita bisa membuat dan mengubah vlan di range tersebut tetapi status VLAN ini selalu aktif, tidak bisa dishutdown.
  • Range VLAN 3968-4047 dan 4094 : Reserved VLAN.
    VLAN yang digunakan untuk penggunaan internal perangakat tersebut. Kita tidak bisa membuat dan menggunakan VLAN dengan range 3968-4047 dan 4094.
Cara Kerja VLAN
       VLAN diklasifikasikan berdasarkan metode ( tipe ) yang digunakan, baik menggunakan port, MAC address dan lain-lain. jika penandaannya berdasarkan port yang digunakan maka database harus mencatat port-port yang digunakan oleh VLAN.
1. Filtering Database, pada bagian ini terdapat informasi mengenai pengelompokan Vlan yang terdiri dari
a. Static Entries
1) Static Filtering Entries
2) Static Registration Entries
b. Dynamic Entries
1). Dynamic Filtering Entries
2). Dynamic Group Entries
3). Dynamic Registration Entries. .
2. Tagging adalah sebuah sistem yang memilah tentang tujuan Vlan, yang disampaikan dalam bentuk tag header, sehingga informasi dapat dikirim ke user tertentu saja dan didalamnya terdapat MAC address. terdapat 2 jenis tagging yaitu
a). Ethernet Frame Tag Header
b). Token Ring and Fiber Distributed Data Interface (FDDI)

Manfaat VLAN

1. Cost Reduction / Penghematan biaya.
2. Memperkecil Trafik Broadcast
3. Mempermudah Manajemen Jaringan
4. Lebih Aman




Komentar