Konfigurasi VLAN
MATA PELAJARAN : Administrasi Infrastruktur Jaringan Rossy Komalasari XI TKJ 2 KELOMPOK 4 Konfigurasi VLAN Konfigurasi adalah pengaturan atau sebuah proses pembuatan dari bagian-bagian yang membentuk keseluruhan titik dalam jaringan komputer, konfigurasi menggambarkan berbagai kegiatan yang berhubungan dengan membangun dan mempertahankan infrastruktur jaringan. konfigurasi sangat diperlukan untuk membangun sebuah jaringan VLAN . Melakukan konfigurasi VLAN dapat dilakukan dengan mudah tetapi butuh kesabaran yang lebih titik untuk beberapa kondisi, mengkonfigurasi VLAN perlu adanya metode khusus. terdapat banyak metode untuk mengkonfigurasi jaringan VLAN. metode yang paling sering dilakukan adalah VLAN Trucking dan VLAN tagging. perhatikan topologi jaringan VLAN di bawah ini : Topologi diatas adalah salah satu contoh infrastruktur jaringan yang memerlukan beberapa metode konfigurasi agar dapat saling terhubung. pembahasan berikut akan menjelaskan metode-metode konfigurasi VLAN secara leb